Pemanfaatan Sabun Cair dari Kulit Jeruk

Limbah kulit jeruk dapat dimanfaatkan untuk berbagai hal, salah satunya adalah sabun cair

Pemanfaatan Sabun Cair dari Kulit Jeruk

Dari keseluruhan 25 hektar dengan jumlah panen tujuh ton per hektarnya, kegiatan ini merupakan salah satu bentuk upaya yang luar biasa dalam memanfaatkan limbah dari kulit jeruk yang tidak terpakai dari pengolahan jeruk menjadi produk makanan dan minuman menjadi produk lainnya yang dapat bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari.

Kemudian melihat bahwa petani jeruk di desa ini hanya menjual hasil panen jeruknya ke pengepul dengan harga rendah, apalagi dengan adanya hasil panen yang kurang memuaskan dalam jumlah yang tidak sedikit, tentu ini adalah upaya yang pas dalam menanggulangi masalah sisa jeruk yang terpaksa dibuang dan tidak dimanfaatkan secara maksimal.


Fachri, B.A., Rahmawati, I., Palupi, B., Rizkiana, M.F., Nurtsulutsiyah, N. and Arini, H.I.H., 2022. Produk Unggulan Sabun Cair Berbasis Ekstrak Kulit Jeruk dari Desa Sidomekar Kabupaten Jember dengan Penerapan Teknologi Tepat Guna Alat Ekstraksi Minyak Atsiri. Dedikasi: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 2(2), pp.99-107.

Jurnal: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat

Foto: topntp26